BKI

A. VISI
Menjadi Program Studi yang Unggul, Progresif dan Integratif dalam Pengkajian dan
Pengembangan Ilmu Bimbingan dan Konseling Islam di Tahun 2040.
B. MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang unggul di bidang ilmu bimbingan dan
    konseling Islam;
  2. Melakukan penelitian di bidang ilmu bimbingan dan konseling Islam secara progresif dan
    integratif berbasis nilai keislaman, lokalitas, dan keindonesiaan;
  3. Mengembangkan model pengabdian masyarakat berbasis ilmu bimbingan dan konseling
    Islam;
  4. Membangun kerjasama dengan berbagai lembaga (stakeholder) untuk meningkatkan mutu
    pembelajaran, penelitian, pengabdian.

C. TUJUAN

  1. Menghasilkan lulusan yang berakhlak mulia, professional di bidang bimbingan dan
    konseling, serta memiliki komitmen dakwah yang tinggi;
  2. Menghasilkan penelitian di bidang Bimbingan dan Konseling Islam secara progresif dan
    integratif;;
  3. Menghasilkan model-model pengabdian dan pendampingan masyarakat dengan pendekatan
    konseling Islam;
  4. Mewujudkan tata kelola program studi yang berstandar nasional dan internasional;

B. KOMPETENSI LULUSAN

  1. Kompetensi Utama
    a Menguasai dimensi normatif dakwah.
    b Menguasai dimensi praktis dakwah
    c Menguasai psikologi.
    d Menguasai berbagai Teori dan Pendekatan dalam bidang Bimbingan dan Konseling
    dan psikoterapi Islam.
    e Mampu menerapkan berbagai model layanan bimbingan dan konseling terhadap
    berbagai sasaran dan seting kehidupan.
  2. Kompetensi Pendukung
    • Menguasai Public Speaking.
    • Memliki jiwa Entrepreneurship.
    • Memiliki pengetahuan tentang tema-tema dakwah kontemporer.
    • Menguasai teknologi komunikasi dan informasi.
    • Memahami budaya lokal.
  3. Profil Lulusan Program Studi Bimbingan dan Konseling Islam Lulusan Prodi BKI diorientasikan dapat menjadi sosok da’i-konselor, yang meliputi pilihan profesi sebagai berikut: konselor di lembaga pendidikan dan lembaga rehabilitasi, penyuluh sosial-keagamaan, dan pembimbing ruhani Islam. lulusan Program Studi Bimbingan dan Konseling Islam berhak untuk menyandang gelar S.Sos ( Sarjana Sosial).

Profil Lulusan dan Deskripsi Profil Lulusan

NoProfil LulusanDeskripsi Profil Lulusan
1Konselor di lembaga
pendidikan dan
rehabilitasi
Sarjana sosial yang berkepribadian baik, berpengetahuan
luas dan mutakhir dibidangnya serta mampu melaksanakan
tugas pembimbingan dan konseling Islam berlandaskan
ajaran dan etika keislaman, keilmuan dan keahlian
2Penyuluh sosial
keagamaan,
Sarjana sosial yang berkepribadian baik, berpengetahuan
luas dan mutakhir dibidangnya serta mampu melaksanakan
tugas penelitian sosial keagamaan berlandaskan ajaran dan
etika keislaman, keilmuan dan keahlian
3Pembimbing ruhani
Islam/Pasien
Sarjana sosial yang berkepribadian baik, berpengetahuan
luas dan mutakhir dibidangnya serta mampu melaksanakan
tugas memberikan terapi Islam berlandaskan ajaran dan
etika keislaman, keilmuan dan keahlian
4MotivatorSarjana sosial yang berkepribadian baik, berpengetahuan
luas dan mutakhir dibidangnya serta mampu melaksanakan
tugas dalam memberikan motivasi berlandaskan ajaran dan
etika keislaman, keilmuan dan keahlian

PEMBERITAHUAN PERKULIAHAN DI KAMPUS PURBALINGGA

FAKULTAS_DAKWAH, MENYALAAA 🔥🔥🔥


Mulai Semester depan tahun Akademik 2024/2025 (angkatan baru semua prodi dan semester III khusus Prodi Informatika, Arsitek, Ilmu Lingkungan dan Perpustakan dan Sains Informasi). Pelaksanaan Perkuliahan Program Studi BKI, KPI, MD, PMI, Informatika, Arsitek, Ilmu Lingkungan, dan Perpustakaan dan Sains Informasi) akan dilaksanakan di Kampus II Purbalingga

This will close in 20 seconds